Desain Rumah Idaman

Advertisement
 Anda pasti memiliki gambaran mengenai rumah idaman yang sangat ingin anda miliki. Seperti apakah rumah idaman tersebut? Apakah rumah dengan tipe yang sangat amat besar? Atau model rumah terbaru adalah idaman anda? Atau  mungkin rumah yang berada di lokasi tertentu? ataukah sebuah desain rumah yang mewah?

gambar desain rumah idaman
Saat pertanyaan seperti diatas ditanyakan kepada beberapa orang yang berbeda, maka jawaban yang akan didapat tentu akan beragam pula. Setiap orang memiliki selera yang berbeda, dan artinya setiap orang juga memiliki rumah impiannya yang berbeda – beda. Namun, secara umum rumah idaman adalah rumah yang akan membuat anda nyaman saat anda tinggal didalamnya.

Terdapat banyak sekali contoh desain rumah idaman terbaru yang akan anda dapatkan dari beberapa konsep rumah yang berbeda – beda, misalnya rumah idaman versi klasik, rumah idaman dengan desain minimalis, atau rumah idaman versi kontemporer. Konsep apa yang akan anda pilih? Tentu hanya anda yang dapat menentukan rumah idaman yang paling sesuai dengan selera, keinginan, dan juga kebutuhan anda.

Sesuaikan model rumah idaman dengan modal dan kebutuhan, jikapun materi cukup maka Anda harus memilih rumah idaman yang pas dengan kebutuhan, jangan sampai hanya karena ingin memusakan keinginan Anda membeli model rumah mewah namun secara kebutuhan banyak yang tidak di gunakan. Investasikan kelebihan dana untuk rumah idaman anda pada bidang lain seperti sewa ruko untuk bisnis misalnya.

desain rumah idaman

Selera, keinginan, dan kebutuhan merupakan indikator rumah idaman. Jika ketiga indikator tersebut dapat terpenuhi, maka selamat, anda telah mendapatkan rumah idaman anda. Mengapa selera harus terpenuhi? Tentu saja selera sangat berpengaruh kepada keinginan seseorang. Apabila seseorang tak memiliki selera untuk makan, maka otomatis dia tak memiliki keinginan untuk makan. Dan keinginan yang berjalan berdampingan dengan kebutuhan adalah pasangan yang sangat sempurna.
Advertisement
Desain Rumah Idaman | bongas blog | 5

0 komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.