Interior rumah dengan gaya minimalis tropis sangat cocok diterapkan di Indonesia yang memiliki iklim tropis dengan matahari yang bersinar secara penuh, curah hujan tinggi serta udara yang lembab. Desain ini muncul sebagai jawaban atas kebutuhan rumah yang nyaman di daerah tropis. Interior ruang keluarga dalam
Interior rumah minimalis tropis bisa menggunakan dinding tak ber plester dengan warna tembok dominan putih serta aksen abu-abu.
Pembatasan ruang dalam rumah bisa menggunakan sekat agar ruangan terasa luas. Interior dapur bisa menggunakan kayu utuh untuk meja sehingga bisa menimbulkan kesan minimalis. Tidak lupa dalam
Interior rumah minimalis tropis penempatan jendela disesuaikan banyaknya agar sirkulasi udara tetap maksimal dan cayaha masuk dapat memberi kesehatan.
0 komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.